"Perhatikan pikiranmu, ia akan menjadi kata-katamu
Perhatikan kata-katamu, ia akan menjadi tindakanmu
Perhatikan tindakanmu, ia akan menjadi kebiasaanmu
Perhatikan kebiasaanmu, ia akan menjadi karaktermu
Dan perhatikan karaktermu, ia akan menentukan takdirmu"